TK ISLAM MARDIYATULLAH
VISI :
"Mewujudkan Generasi Muslim / Muslimah yang Bertauhid, Berakhlaq Mulia, Mandiri, Terampil, Cerdas, Percaya diri dan Kreatif "
​
Misi :
-
Membiasakan Anak berperilaku Islami dalam kehidupan sehari-hari.
-
Mengembangkan percaya diri dan kemandirian anak melalui kegiatan life skill.
-
Melatih dan mengembangkan kecerdasan anak melalui interaktif berfikir dan berucap.
-
Melaksanakan pendidikan sesuai dengan fase pertumbuhan dan perkembangan anak.
-
Melaksanakan kegiatan belajar mengajar (KBM) yang kreatif dan menyenangkan.
Kelompok A1
Kelompok A1 merupakan jenjang pendidikan yang paling dasar di Taman Kanak-kanak Islam Mardiyatullah. Dimana pendidikan difokuskan pada peletakan dasar kearah pertumbuhan dan perkembangan fisik motorik halus dan motorik kasar, kecerdasan sosial emosional, kecerdasan bahasa, kecerdasan spiritual, kecerdasan dalam berfikir dan mencipta.
Kelompok A2
Kelompok A2 merupakan kelas lanjutan dalam tingkatan pendidikkan di Taman Kanak-kanak.
​
​
Kelompok B
Kelompok B merupakan kelas Pemantapan dalam tingkatan pendidikkan di Taman Kanak-kanak, sehingga Anak sudah SIAP untuk memasuki ke Tingkat Sekolah Dasar.
​
​
Kegiatan Rutin :
-
Ikrar, Hafalan Surat-surat Pendek, Do'a-do'a Harian, dan Asmaul Husna.
-
Praktek sholat berjamaah.
-
Makan Sehat.
-
Tabungan Qurban.
-
Amaliah Ramadhan.
-
Pembagian Zakat Fitrah.
-
Outing Class ( Puncak Tema Kegiatan ).
-
Parenting.
-
Perayaan HUT RI.
-
Muharam Ceria.
-
Karya Wisata.
-
Manasik Haji ( Kelompok B ).
-
Pentas Akhir Tahun ( Akhirussanah ).
-
Lomba-lomba.